Pengaruh Self-Efficacy Terhadap Motivasi Penurunan Perilaku Merokok Remaja Di Wilayah Pontianak Tenggara

J Janius(1Mail), Tutur Kardiatun(2), Indah Dwi Rahayu(3),
(1) , Indonesia
(2) , Indonesia
(3) , Indonesia

Mail Corresponding Author



Full Text:    Language : id
Submitted : 2019-11-05
Published : 2020-05-15

Abstract


Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi seseorang dalam perilaku berhenti merokok yaitu self-efficacy.Selfefficacy dapat dijadikan prediktor keberhasilan dalam program berhenti merokokdengan membangun keyakinan individu terhadap kemampuannya untuk berhenti merokok.Perilaku merokok sulit dilakukan karenaseseorang mengalami kecanduan sehingga sulit melepaskan diri, kemampuan diri diperlukan untuk bisa mengendalikan  atau bahkan terlepas dari perilaku negatif tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh selfefficacy terhadap motivasi penurunan perilaku merokok remaja di Pontianak Tenggara.Metodepenelitianini menggunakan pendekatan cross-sectional.Jumlah responden sebanyak 35 remaja dengan teknik purposive sampling.Cara pengumpulan data dengan kuesioner tentang self-efficacy dan motivasi penurunan perilaku merokok.Analisis yang digunakan uji chi-square.Hasil penelitian ini didapatkan bahwa mayoritas remaja yang merokok memiliki tingkat self-efficacy tinggi yaitu 21 orang (60%) dan remaja yang merokok memiliki mayoritas tingkat motivasi yang tinggi berjumlah 20 orang (57,1%), nilai p value 0,036 < α = 0,05 artinya ada pengaruh self-efficacy terhadap motivasi penurunan perilaku merokok pada remaja di Pontianak Tenggara.Kesimpulan bahwa tekanan dari keluarga dan iklan yang sering responden lihat di media sosial yang memperlihatkan dampak dari perilaku merokok mendorong keyakinan diri remaja bisa berhenti merokok.Dukungan sosial dari orang terdekat dan lingkungan sekitaryang membatasi remaja merokok menstimulus remaja semakin yakin bahwa mereka dapat mengontrol keinginan mereka untuk tidak merokok.Saran untuk remaja yang merokok untuk dapat menggunakan self-efficacy dalam mengurangi atau berhenti merokok, keluarga dan sekolah dapat menjadi bagian pembentukkan self-efficacy bagi remaja untuk berhenti merokok

One of the factors that can influence someone in stop smoking behavior is self-efficacy. Self-efficacy can be a predictor of success in quitting smoking programs by building individual confidence in his ability to stop smoking. Smoking behavior is difficult because a person is addicted so that it is difficult to break away, the ability of self is needed to be able to control or even get rid of these negative behaviors. The purpose of this study was to determine the effect of self-efficacy on the motivation to reduce smoking behavior in Southeast Pontianak. This research method uses aapproach cross-sectional. The number of respondents was 35 adolescents with purposive sampling technique. How to collect data with a questionnaire about self-efficacy and motivation to decrease smoking behavior.The analysis usedtest chi-square. The results of this study found that the majority of adolescents who smoke have a high level of self-efficacy , namely 21 people (60%) and adolescents who smoke have a majority of high motivation levels totaling 20 people (57.1%), p value of 0.036 <α = 0 05 means that there is an effect of self-efficacy on the motivation to decrease smoking behavior in adolescents in the Southeast Pontianak. The conclusion that pressure from family and advertisements that respondents often see on social media that shows the impact of smoking behavior encourages teenagers' selfconfidence to stop smoking. Social support from the closest people and the environment that limits adolescent smoking stimulates adolescents to be more confident that they can control their desire not to smoke. Suggestions for teens who smoke to be able to use self-efficacy in reducing or stopping smoking, families and schools can be a part of forming self-efficacy for teens to stop smoking


Keywords


Merokok; Remaja; Self-Efficacy; Adolescents; Smoking

References


Alfarisy & Lestari. (2014). Efektifitas pendidikan kesehatan terhadap peningkatan pengetahuan remaja tentang dampak merokok. Jurnal. Program Studi Ilmu Keperawatan. Universitas Riau.
Alwisol.(2004). Psikologi kepribadian. Malang: Universitas Muhamadiyah Malang.
Andriani. (2017). Hubungan status bekerja ibu dengan tingkat depresi pada remaja di SMA Muhammadiyah 7 Yogyakarta.
Asari.(2018). Pelatihan manajemen diri untuk menurunkan perilaku merokok remaja. (Doctoral dissertation, Universitas Mercu Buana Yogyakarta).
Aula. (2010). Stop merokok! (sekerang atau tidak sama sekali). Yogyakarta ; Garailmu. Deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=KCP4vbR9AoC&pg=PA120&dq=Stop+Meroko k!+(sekerang+atau+tidak+sama+sekali)&hl=id& sa=X&ved=0ahUKEwjLvovg9ubjAhVi6nMBH Z_cAjkQ6AEIKzAA#v=onepage&q=Stop%20 Merokok!%20(sekerang%20atau%20tidak%20sa ma%20sekali)&f=false
Budiman. (2006). Kebebasan, negara, pembangunan.Jakarta: Pustaka Alvaber. Deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=gGPnJK MU5hwC&printsec=frontcover&dq=kebebasan, +negara,+pembangunan&hl=id&sa=X&ved=0ah UKEwjfuaP39ubjAhX44XMBHU5ZBzsQ6AEI KjAA#v=onepage&q=kebebasan%2C%20negar a%2C%20pembangunan&f=false
Caesaria, Ridha, & Jauhari.(2016).Determinan faktor phw (pictorial health warning) terhadap keputusan membeli rokok pada remaja pria usia 10-14 tahun di Kota Pontianak. Fakultas Ilmu Kesehatan: Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat.
Chasanah. (2008). Analisis pengaruh empowerment, self efficacy dan budaya organisasi terhadap kepuasan kerja dalam meningkatkan kinerja karyawan (studi empiris pada karyawan Pt. Mayora Tbk Regional Jateng Dan Diy) (Doctoral dissertation, program Pascasarjana Universitas Diponegoro).
Dharma.(2017).Metodologi penelitian keperawatan panduan melaksanakan dan menerapkan hasil penelitian, edisi revisi.Jakarta: Trans Info Media.
Fraenkel,& Wallen. (1993). How to design and evaluate research in education.(2nd ed). New York: McGraw-Hill Inc.
Friedman & Schustack. (2008). Kepribadian.Jakarta: Penerbit Erlangga.
Geldard,& David. (2010).Konseling remaja pendekatan proaktif untuk anak muda. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Hamdu & Agustina. (2011). Pengaruh motivasi belajar siswa terhadap prestasi belajar IPA di sekolah dasar. Jurnal penelitian pendidikan, 12(1), 9096.
Herawati & Susatyo. (2017). Hubungan antara dukungan keluarga dengan intensi berhenti merokok pada perokok aktif (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Hidayat& Aziz, A. (2012). Riset keperawatan dan teknik penulisan ilmiah.Jakarta : Salemba Medika.
Irawan. (2016). Gambaran pengetahuan remaja tentang kesehatan reproduksi di Desa Kertajaya. Jurnal Keperawatan BSI, 4(1).
Irfan & Lestari. (2018). Hubungan antara kepercayaan diri dan interaksi teman sebaya dengan perilaku merokok pada remaja (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Irianto, A. (2005). Born to win kunci sukses yang tak pernah gagal. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. Deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=p31i6qJm bjQC&printsec=frontcover&dq=Born+to+win+k unci+sukses+yang+tak+pernah+gagal&hl=id&sa =X&ved=0ahUKEwi_mKn0ObjAhWVjeYKHfHRAjwQ6AEIKTAA#v=one page&q=Born%20to%20win%20kunci%20suks es%20yang%20tak%20pernah%20gagal&f=fals e
Iskandar & Yuhansyah.(2018). Pengaruh motivasi & ketidakamanan kerja terhadap penilaian kerja yang berdampak kepada kepuasan kerja. Surabaya: Media Sahabat Cendekia.

Jaya.(2009).Pembunuh berbahaya itu bernama rokok. Yogyakarta: Riz'ma.
Kurniawan, T. (2012).Pengaruh paparan iklan dan selfefficacy terhadap perilaku merokok remaja. Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
Kusmiran, Eny. (2011). Kesehatan reproduksi remaja dan wanita.Jakarta: salemba medika.
Lisnawati & Lestari.(2015).Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku seksual remaja di Cirebon. Care: Jurnal Ilmiah Ilmu Kesehatan, 3(1), 1-8.
Lutfi.(2006). IPA kimia SMP dan MTs, jilid 2.Esis. Deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=hRncOP8 x62sC&pg=PT76&dq=IPA+Kimia+SMP+dan+ MTs&hl=id&sa=X&ved=0ahUKEwiQhLHgubjAhVw4HMBHZIcA04Q6AEISjAH#v=onepa ge&q=IPA%20Kimia%20SMP%20dan%20MTs &f=false
Mangunsong, Murt, & Wijaya. (2016). Association between cigarette package warning messages, self-efficacy, and smoking behavior among Students at Health Polytechnic in Surakarta, Indonesia. Journal of Health Policy and Management, 1(1), 44-52.
Mola.(2017).Kemenkes: jumlah perokok remaja terus meningkat. Deepublish diambil dari https://lifestyle.bisnis.com/read/20170713/106/6 71371/kemenkes-jumlah-perokok-remaja-terusmeningkat
Molina.(2017). Hubungan antara konformitas terhadap perilaku merokok pada siswa smp negeri 1 loa janan.
Muhammad. (2007). Pendidikan remaja antara islam dan ilmu jiwa. Jakarta: Gema Insani. Deepublish diambil dari
https://books.google.co.id/books?id=L6qR065 hkaMC&printsec=frontcover&dq=Pendidikan +remaja+antara+islam+dan+ilmu+jiwa&hl=id &sa=X&ved=0ahUKEwi6qcP--bjAhU563MBHZV9B0cQ6AEIKTAA#v=one page&q=Pendidikan%20remaja%20antara%20 islam%20dan%20ilmu%20jiwa&f=false
Nasution. (2007). Perilaku merokok pada remaja.
Nawi. (2017). Perilaku kebijakan organisasi. Makassar: CV SAH MEDIA.
Notoadmodjo.(2012).Metodologi penelitian kesehatan.Jakarta: Rineka Cipta.
Novarianto. (2015). Hubungan persepsi remaja tentang peringatan kesehatan bergambar pada kemasan rokok dengan motivasi berhenti merokok pada remaja di Madrasah Aliyah Al-Qodiri Kecamatan Patrang Kabupaten Jember. Jember: Universitas Jember.
Nurjanah & Rahmatika. (2017). Hubungan antara Health Locus Of Control dan Self Efficacy Berhenti Merokok pada Mahasiswa Keperawatan yang Merokok. SCHEMA (Journal of Psychological Research), 116-127.
Pathoni. (2018). Peningkatan kemampuan abstraksi matematis dan self-efficacy siswa SMP melalui model pembelajaran Concrete Representational Abstract (Cra). (Doctoral dissertation, FKIP UNPAS).
Prawitasari. (2012). Psikologi terapan. Penerbit Erlangga.
Rafael. (2006). Hipnoterapi quit smoking. Jakarta: GagasMedia. deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=sUCXCg AAQBAJ&printsec=frontcover&dq=Hipnoterapi +quit+smoking&hl=id&sa=X&ved=0ahUKEwi0 5OOc_ebjAhWkheYKHbggDk8Q6AEIKTAA# v=onepage&q=Hipnoterapi%20quit%20smoking &f=false
Riadinata & Muhlisin.(2018). Hubungan lingkungan keluarga dan teman sebaya dengan perilaku merokok pada remaja di Desa Gonilan Kartasura (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Rizkiani & Widyastuti. (2012). Hubungan antara stress dengan perilaku merokok pada pegawai negeri sipil laki-laki. Jurnal Keperawatan Diponegoro, 1(1), 132-139.
Rori. (2016). Pengaruh penggunaan minuman keras pada kehidupan remaja di Desa Kali Kecamatan Pineleng Kabupaten Minahasa. Jurnal holistik.
Saputro. (2018). Memahami ciri dan tugas perkembangan masa remaja. Aplikasia: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama, 17(1), 25-32.
Sugito. (2007). Stop merokok. Jakarta: Penebar Swadaya. Deepublish diambil dari https://books.google.co.id/books?id=KCP4vbR9AoC&printsec=frontcover&dq=Stop

+merokok&hl=id&sa=X&ved=0ahUKEwjr8vzl _ebjAhVHbysKHcgKAXMQ6AEILjAB#v=one page&q=Stop%20merokok&f=false
Sugiyono. (2011). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif, dan r&d. Bandung: Alfabeta.
Sujarweni.(2014). statistic untuk keperawatan. Yogyakarta: Gava Media.
Sulistiawati.(2018). Peran guru bimbingan dan konseling dalam meningkatkan efikasi diri peserta didik kelas viii smpn 19 Bandar Lampung tahun pelajaran 2017/2018. (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).
Suyanto.(2011). Metodologi dan aplikasi penelitian keperawatan.Jakarta: Nuha Medika.
Swarjana. (2012). Metodologi penelitian kesehatan. Yogyakarta: CV Andi.
Thayyarah. (2014). Buku pintar sains dalam alquran.Jakarta: Zaman. Deepublish diambil dari

https://books.google.co.id/books?id=a1KLCw AAQBAJ&printsec=frontcover&dq=Buku+pinta r+sains+dalam+alquran&hl=id&sa=X&ved=0ahUKEwim9nH_ubjAhWc8XMBHVI0BjwQ6AEIKTAA#v= onepage&q=Buku%20pintar%20sains%20dalam %20al-quran&f=false
Usman. (2018).Pengaruh promosi kesehatan terhadap perubahan perilaku merokok karyawan (studi kasus di Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin Banda Aceh). Majalah kesehatan masyarakat aceh (makma), 1(1), 1-12.
Wasih.(2008). Pedoman riset praktis untuk profesi perawat. Jakarta: Buku Kedokteran EGC.
Wijayanti & Dewi. (2017). Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku merokok pada remaja kampung Bojong Rawalele, Jatimakmur, Bekasi. Global Medical & Health Communicati


Article Metrics

 Abstract Views : 80 times
 PDF Downloaded : 569 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.